udah pada tahu kan Honda CBR250, motor sport keluaran Honda dengan kapasitas mesin 250cc single silinder. dengan mesin sebesar itu pastinya sudah cukup untuk di ajak ngebut di asal Indonesia. Namun bagi sebagian bikers mungkin performa CBR 250 standar masih kurang yahud. Ya biar bisa menyaingi si Ninja 250 yang sudah twin silinder. Nah berikut merupakan sedikit cara menaikan performa CBR 250 agar lebih yahud :
1. Knalpot
knalpot merupakan peranti gas buang pada motor. Ganti knalpot standar dengan knalpot Freeflow macam seri Maxiplores 03 AHRS atau yang lainnya. Yang penting knalpotnya FreeFlow. Selain performa tambah yahud tampilannya juga semakin macho. Brom Brom...
2. Mesin
Nah sedikit cara yang saya temui ketika blog walking yaitu mengurangi lapisan packing blok silinder sebanyak 1 lembar, jadi yang aslinya pada CBR 250 terdapat 3 dikurangi menjadi 2 buah. Hal ini dapat meningkatkan kompresi yang berpengaruh pada performa mesin. Namun mesin menjadi sedikit cepat panas.
3. Filter
Busa filter dilepas agar memperbanyak pasokan udara. udara meningkat. Biasanya para teknisi mengganti dengan busa yang lebih tipis agar suara mesin tak cepat berisik.
5. Cat
Permainan warna mempengaruhi tampilan sepeda motor. Umumnya memberikan warna yang gelap macam hitam ataupun biru tua agar tambah macho. Agar tampilan lebih gagah lagi velg yang tadinya berwarna silver di labur warna hitam.
1 comments:
Buset Mas, gak perlu di otak atik packing silindernya, bikin garansi angus aja, cukup kalibrasi ulang dudukan klep dan desain kubah ruang bakar serta settingan mesin di bengkel Provis Bintaro. Torsi nambah banyak, bensin makin irit. Gak bermasalah dengan garansi maupun bengkel resmi.
Post a Comment